contoh kasus dan solusi tentang berkewarganegaraan menurut ius sanguinis
PPKn
afifgelatik
Pertanyaan
contoh kasus dan solusi tentang berkewarganegaraan menurut ius sanguinis
1 Jawaban
-
1. Jawaban pipihsopiah
Ius Sanguinis (Hak untuk Darah)
Adalah asas pemberian kewarganegaraan berdasarkan keturunan orang tuanya. Negara yang menganut asas ini akan mengakui kewarganegaraan seorang anak sebagai warga negara apabila orang tua dari anak tersebut berasal dari negara tersebut (dilihat dari keturunannya).
Contoh :
Misalkan James dan Cristie berasal dari Inggris (penganut asas Ius Sanguinis ) memiliki anak yang bernama Julia, Julia dilahirkan di Jerman (penganut asas Ius Sanguinis) maka status kewarganegaraan Julia adalah inggris karena dilihat dari garis keturunan orang tuanya yang berasal dari Inggris meskipun ia dilahirkan di Jerman.