Apa Warna kertas lakmus merah bila cuka dan larutan detergen dicampurkan? Dan senyawa apakan yang terbentuk?
Kimia
silvasyaazzz
Pertanyaan
Apa Warna kertas lakmus merah bila cuka dan larutan detergen dicampurkan? Dan senyawa apakan yang terbentuk?
1 Jawaban
-
1. Jawaban Maldi97
Cuka (asam)+ detergent (basa) = netral. Jika kertas lakmus merah dicelupkan tetap warna merah. Karena kertas lakmus hanya untuk menguji asam basa saja. Senyawa terbentuk garam.