Ujian Nasional

Pertanyaan

Apa yang di maksud dengan sunah dan hadis

1 Jawaban

  • Sunah adalah kebiasaan yang selalu diikuti, Sunnah bila dilakukan mendapat pahala tapi jika tidak dilakukan tidak dosa.

    Hadist adalah segala perkataan (sabda), perbuatan dan ketetapan dan persetujuan dari Nabi Muhammad SAW yang dijadikan ketetapan ataupun hukum dalam agama Islam.

    Semoga Membantu ;) ^^

    Selamat belajar...

Pertanyaan Lainnya