Dua buah uang logam dilempar bersamaan sebanyak 100 tentukan peluang : -munculnya 2 angka - munculnya 1angka dan 1gambar - munculnya 2gambar - munculnya 2angka
Matematika
rudirudirudi3X
Pertanyaan
Dua buah uang logam dilempar bersamaan sebanyak 100 tentukan peluang :
-munculnya 2 angka
- munculnya 1angka dan 1gambar
- munculnya 2gambar
- munculnya 2angka dan 2gambar
gunakan rumus!
-munculnya 2 angka
- munculnya 1angka dan 1gambar
- munculnya 2gambar
- munculnya 2angka dan 2gambar
gunakan rumus!
1 Jawaban
-
1. Jawaban mbahbagong1987oy25lu
★Munculnya 2 angka
Ruang sampel = 4
Titik sampel = 1, yaitu (AA)
Frekuensi Harapan
= Titik sampel ÷ Ruang Sampel x Banyak kejadian
= 1/4 x 100
= 25
★Munculnya 1 angka dan 1 gambar
Ruang sampel = 4
Titik sampel = 2, yaitu (AG) dan (GA)
Frekuensi Harapan
= Titik sampel ÷ Ruang Sampel x Banyak kejadian
= 2/4 x 100
= 1/2 x 100
= 50
★Munculnya 2 gambar
Ruang sampel = 4
Titik sampel = 1, yaitu (GG)
Frekuensi Harapan
= Titik sampel ÷ Ruang Sampel x Banyak kejadian
= 1/4 x 100
= 25
★Munculnya 2 gambar dan 2 angka
Kejadian ini merupakan contoh kejadian MUSTAHIL
Ruang sampel = 4
Titik sampel = 0
Frekuensi Harapan
= Titik sampel ÷ Ruang Sampel x Banyak kejadian
= 0/4 x 100
= 0 x 100
= 0
★Mohon jadikan jawaban terbaik / tercerdas. Makasih.