Fisika

Pertanyaan

sebuah pegas ketika ditarik dengan gaya 10N bertambah panjang 4cm,berapakonstanta pegas?

1 Jawaban

  • F = 10 N
    x = 4 cm = 4×10-² m

    k = F / x
    k = 10 / 4×10-²
    k = 2,5×10²
    k = 250 N/m

Pertanyaan Lainnya