paham demokrasi pancasila secara esensial menjamin bahwa....
PPKn
wasuthiyahalf001
Pertanyaan
paham demokrasi pancasila secara esensial menjamin bahwa....
1 Jawaban
-
1. Jawaban reddevil78
Menurut Dardji Darmodihardjo, dalam bukunya Santiaji Pancasila,
Demokrasi Pancasila adalah paham demokrasi yang bersumber pada kepribadian dan falsafah hidup bangsa Indonesia. Perwujudannya seperti terdapat dalam ketentuan Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945.
Bagi bangsa Indonesia, pilihan yang tepat dalam menerapkan paham demokrasi adalah dengan menerapkan Demokrasi Pancasila. Paham Demokrasi Pancasila sangat sesuai dengan kepribadian bangsa yang digali dari tata nilai sosial budaya sendiri. Hal itu telah dipraktikkan secara turun temurun jauh sebelum Indonesia merdeka.