jika volume balok 24cm kubik dan diketahui lebar 2cm dan tinggi 3cm berapakah panjang diagonal ruangnya?
Matematika
Dirga03
Pertanyaan
jika volume balok 24cm kubik dan diketahui lebar 2cm dan tinggi 3cm berapakah panjang diagonal ruangnya?
2 Jawaban
-
1. Jawaban Muazz
V=P×l×t
24=p×2×3
24=6p
p=24/6
p=4cm
Panjang diagonal ruang =√p²+l²+t²
=√4²+2²+3²
=√16+4+9
=√29 -
2. Jawaban deaitano
l=2 cm
t=3cm
L=24 cm³
24=2×4×t
t=24÷6=4cm
diagonalbdg bawah
perbandingan 3:4:5cm
diagonal ruang
d²=2²+5²
d²=29
d=5,38 cm