PPKn

Pertanyaan

Jelaskan mekanisme pembagian kekuasaan yang dilaksanakan di Indonesia

1 Jawaban

  • Ada dua yaitu pembagian kekuasaan secara horizontal dan vertikal.

    Pembagian horizontal ialah pembagian menurut fungsi(legislatif, eksekutif, yudikatif)

    Sedangkan vertikal ialah pembagian menurut tingkatnya.

Pertanyaan Lainnya