Bila panjang suatu persegi panjang adalah x dan lebarnya y, sedangkan lebarnya 8 cm kurang dari panjangnya maka persamaannya adalah... a. x + y = 8 b. x - y = 8
Matematika
ridhalst
Pertanyaan
Bila panjang suatu persegi panjang adalah x dan lebarnya y, sedangkan lebarnya 8 cm kurang dari panjangnya maka persamaannya adalah...
a. x + y = 8
b. x - y = 8
c. x = 8
d. y = 8x
a. x + y = 8
b. x - y = 8
c. x = 8
d. y = 8x
2 Jawaban
-
1. Jawaban AmatogNitsuj1
p = x
l = y
l = p-8
y = x-8
x-y = 8
jawabannya yang B -
2. Jawaban ghonii2912
Panjang: x
Lebar: y
.
Lebar=Panjang-8
y=x-8
x-y=8 (b)