sebuah mobil bergerak dari timur sejauh 30 km pada jalan datar sesampai di persimpangan mobil tersebut bergerak ke utara sejauh 40km kemudian berhenti. tentukan
Fisika
bariahajja7
Pertanyaan
sebuah mobil bergerak dari timur sejauh 30 km pada jalan datar sesampai di persimpangan mobil tersebut bergerak ke utara sejauh 40km kemudian berhenti. tentukan pergeseran (resultan) tersebut
1 Jawaban
-
1. Jawaban cingcang
ANGGA Bergerak lurus dari Timur ke Barat ....
BESAR perpindahan
S = √30² + 40²)
S = 50 km ✓
ARAH perpindahan
tan α = 40 / (-30) ... kuadran Ii
α = -53° = 127° dari sb X⁺