jika kalium permanganat yang direaksikan sebanyak 50 ml dan habis bereaksi, iodin yang dihasilkan sebanyak... (Ar l=127)
Kimia
almasafifah1818
Pertanyaan
jika kalium permanganat yang direaksikan sebanyak 50 ml dan habis bereaksi, iodin yang dihasilkan sebanyak... (Ar l=127)
1 Jawaban
-
1. Jawaban Axemore
[KMnO4] : 0,2 M
V KMnO4 : 50 mL
massa I2 yg terbentuk : ..... g ?
jawab
langkah 1
Setarakan koefisien reaksi tersebut. Karena terjadi perubahan bilangan oksidasi maka gunakan reaksi setengah untuk menyelesaikan koefisien reaksi tersebut :
Red : MnO4- + 8H+ + 5e → Mn2+ + 4H2O
Oks : 2I- + → I2 + 2e
——————————————————
2MnO4- + 10I- + 16H+ → 2Mn2+ + 5I2 + 8H2O
langkah 2
tentukan mmol MnO4-
M : mol / L atau mmol / mL
mmol : M . mL
mmol MnO4- : 0,2 mmol / mL x 50 mL
MnO4- : 10 mmol
langkah 3
tentukan mmol I2 yg terbentuk. Caranya dengan membandingkan koefisien reaksi I2 terhadap koefisien reaksi MnO4- yg diketahui mmolnya.
mmol I2 (K. I2 / K. MnO4-) x mmol MnO4-
mmol I2 : (5/2) x 10 mmol
I2 : 25 mmol
langkah 4
tentukan massa MnO4- yg terbentuk
mmol : mg / mg/mmol
mg : mmol x mg/mmol
Mr I2 : 127(2)
254 mg/mmol
massa I2 : mmol I2 x Mr I2
massa I2 : 25 mmol x 254 mg/mmol
I2 : 6350 mg x 10^-3 g/mg
I2 : 6,350 g
jadi, dihasilkan 6,350 gram I2 dari reaksi antara KMnO4 dan KI dalam suasana asam.
Semoga Terbantu
Keep Learning
@XeMore