inti kandung lembaga sekunder akan dibuahi....menjadi....
Biologi
ditaettes
Pertanyaan
inti kandung lembaga sekunder akan dibuahi....menjadi....
1 Jawaban
-
1. Jawaban samehadatoel20
Bab : tumbuhan
Kata kunci: inti kandung lembga
Kelas: XI SMA
Pembahasan:
Pada pembelahan ganda yang terjadi pada tumbuhan, salah satunya yaitu pembuahan inti kandung lembaga sekunder yang akan dibuahi oleh INTI GENERATIF II menjadi ENDOSPERMA yang berinti triploid. Karena inti kandung lembaga sekunder merupakan gabungan inti polar (2n/ diploid) dan bertemu inti generatif II yang haploid, hal inilah yang menyebabkan hasil pembuahan tersebut bersifat triploid.
-Sammy solution-