Unsur Ekstrinsik Novel Siti Nurbaya
B. Indonesia
pranandanadira
Pertanyaan
Unsur Ekstrinsik Novel Siti Nurbaya
1 Jawaban
-
1. Jawaban veeroe
Keadaan subjektivitas pengarang yang
memiliki sikap, keyakinan, dan pandangan
hidup.
Keadaan Subjektivitas: pengarang berusaha
melakukan inovasi baru, dengan
menggebrak Sastra Indonesia Modern
dengan melncurkan novel ini dengan gaya
bahasa sendiri. Pandangan hidup penulis
adalah pandangan hidup ke depan dan
penuh inovasi baru. Dan juga tak terpaut
juga terkekang dengan adat istiadat lama.
2. Psikologi pengarang (yang mencakup
proses kreatifnya.
Psikologi pengarang: merasa terkekang
dengan adat istiadat lama, dan melakukan
terobosan dengan mengarang buku novel,
“Siti Nurbaya”.
3. Keadaan di lingkungan pengarang
seperti ekonomi, politik, dan sosial.
Keadaan yang terjadi: masih terkekang
dalam kehidupan adat istiadat yang masih
kuno, baik dari segi ekonomi, politik dan
sosialnya. Lalu pengarang berusaha
membuat terobosan baru dengan
karyanya.
4. Pandangan hidup suatu bangsa dan
berbagai karya seni yang lainnya.
Pandangan yang terjadi: pada saat itu
pandangan karya seni cenderung monoton,
dan gaya bahsanya hanya itu saja, jadi
Marah Rusli membuat gebrakan dengan
memunculkan gaya bahasa Melayu.