Sebuah pemanas listrik mengambil arus sebesar 5 A ketika dihubungkan dengan beda potensial 110 V. Tentukan nilai resistansinya?
Fisika
nitoramdhan99
Pertanyaan
Sebuah pemanas listrik mengambil arus sebesar 5 A ketika dihubungkan dengan beda potensial 110 V. Tentukan nilai resistansinya?
1 Jawaban
-
1. Jawaban cingcang
LISTRIK DINAMIS
i = 5 A
V = 110 V
R = __?
hambatan
V = i R
110 = 5 • R
R = 22 ohm ✓