Matematika

Pertanyaan

Sebuaj dadu dilempar sekali tentukan peluang munculnya bilangan faktor dari 6

1 Jawaban

  • Diketahui :
    n(s) = 6

    Faktor dari 6 = {1,2,3,6}
    n(A) = 4

    Peluang
    = n(A) / n(s)
    = 4/6
    = 2/3

    Jadi, peluang munculnya bilangan faktor dari 6 adalah 2/3

    Semoga bermanfaat
    (maaf jika salah)

Pertanyaan Lainnya