sebuah prisma segitiga siku siku memiliki Volume 135 cm kubik . Apabila panjang sisi siku siku alasnya 4cm dan 9cm Hitunglah tinggi prisma
Matematika
wilsenglx
Pertanyaan
sebuah prisma segitiga siku siku memiliki Volume 135 cm kubik . Apabila panjang sisi siku siku alasnya 4cm dan 9cm Hitunglah tinggi prisma
1 Jawaban
-
1. Jawaban Euaggelionganteng
V = ( 1/2 × a × t ) × t
135 cm³ = ( 1/2 × 4 cm × 9 cm ) × t
135 cm³ = 18 cm² × t
t = 135 cm³ : 18 cm²
= 7,5 cm