mengapa unsur-unsur pada golongan IIA,VA, dan VIIIA memiliki energi ionisasi yang relatif lebih besar daripada unsur-unsur di sebelah kanannya?
Kimia
elsa623
Pertanyaan
mengapa unsur-unsur pada golongan IIA,VA, dan VIIIA memiliki energi ionisasi yang relatif lebih besar daripada unsur-unsur di sebelah kanannya?
1 Jawaban
-
1. Jawaban Dreamingcamels
Karena sesuai dengan tabel periodik modern jika suatu golongan makin di kiri maka jari jari atom mereka pula semakin besar.
Jadi golongan IA mempunyai jari2 atom terbesar