Diketahui nilai sebuah bilangan adalah empat kali nilai bilangan yabg lain. Hasil kali keduanya adalah 64. Tentukan selidih kedua bilangan tersebut
Matematika
WidyaOktaviani11
Pertanyaan
Diketahui nilai sebuah bilangan adalah empat kali nilai bilangan yabg lain. Hasil kali keduanya adalah 64. Tentukan selidih kedua bilangan tersebut
1 Jawaban
-
1. Jawaban Wenson
Mapel : Matematika
Kategori : Aljabar
Kelas : SMP / MTs kelas VII
Semester : Ganjil
Pembahasan:
x = 4y
xy = 64
(4y)y = 64
4y² = 64
[tex]y^{2}= \frac{64}{4}=16 [/tex]
y = 4
x = 4y
= 4(4)
= 16
Selisih:
x - y = 16 - 4 = 12
Jawaban: 12