Biologi

Pertanyaan

Mengapa hormon yang dihasilkan kelenjar endokrin hanya mempengaruhi sel target dan tidak keliru dengan sel lain?

1 Jawaban

  • Karna hormon yang dilepaskan kelenjar hanya dapat diterima oleh sel target yang memiliki reseptor protein khusus penerima hormon tersebut pada bagian membran sel

Pertanyaan Lainnya