IPS

Pertanyaan

Sebutkan batas-batas Indonesia di sebelah utara sebelah barat sebelah timur dan sebelah Selatan

2 Jawaban

  • utara : Indonesia berbatasn langsung dengan Malaysia (bagian timur),tepatnya disebelah utara Pulau Kalimantan

    barat :Sebelah barat wilayah Indonesia berbatasn langsung dengan Samudera Hindia dan perairan negara India.

    timur :Wilayah timur Indonesia berbatasan langsung dengan daratan Papua Nugini dan perairan Samudera Pasifik

    selatan :Indonesia sebelah selatan berbatasan langsung dengan wilayah darat Timor Leste,perairan Australia dan Samudera HIndia
  • utara:malaysia, singapura, pulau filipina, dan laut cina selatan
    selatan:timor leste, australia, dan samudera hindia
    barat:samudera hindia
    timur:papua nugini dan samudera pasifik
    semoga membantu...

Pertanyaan Lainnya