zilong berpergian menempuh jarak 80 km. waktu yang diperlukan zilong (tanpa berhenti beristirahat) adalah 1.5 jam. berapa kecepatan nya
Matematika
sehun2746
Pertanyaan
zilong berpergian menempuh jarak 80 km. waktu yang diperlukan zilong (tanpa berhenti beristirahat) adalah 1.5 jam. berapa kecepatan nya
1 Jawaban
-
1. Jawaban nadiaauraaryani
jarak = 80 km
waktu = 1,5 jam
kecepatan=jarak / waktu =80 km / 1,5 jam =53,33 km/jam