Biologi

Pertanyaan

1.keluar masuknya udara dalam tumbuhan berlangsung secara.....
A. Difusi
B. Langsung
C. Osmosis
D. Filtrasi
2. Kambium memperbesar batang dengan cara membentuk....
A. Xilem ke luar dan floem ke dalam
B. Xilem dan floem ke luar
C. Xilem ke dalam dan floem ke luar
D. Xilem dan gloem ke dalam
3.bagian batang yang mengandung bagian tepung adalah...
A. Endodermis
B. Epidermis
C. Korteks
D. Kambium
4. Pada sel endodermis muda terdapat penebalan dinding oleh zat suberin atau lignin yang disebut dengan..

1 Jawaban

Pertanyaan Lainnya