Fisika

Pertanyaan

Jamal bersepeda ke utara sejauh 200m kemudian berbalik kw selatan sejauh 50m berbelok ke timur sejauh 90m dan berbelok ke selatan 30m jika t=2menit berapa kelajuan dan kecepatan jamal bersepeda?

2 Jawaban

  • rumusnya adalah kecepatan = jarak : waktu = 200 m : 2 menit = 100 km. MAAF YAA KALO SALAAH
  • Diketahui :
    -Perpindahan = akar (200-50-30)^2 + (90)^2 = 130 m
    -Jarak = 200+50+90+30 = 370m
    -waktu = 2 menit = 120 detik

    Ditanya : kelajuan dan kecepatan

    Kelajuan = jarak/waktu = 370/2 = 185m/menit atau 3.08 m/s

    Kecepatan = perpindahan/waktu = 130m/2 = 65m/m atau 1.08 m/s

Pertanyaan Lainnya