pemindahan bibit pada media tumbuh hidroponik]
Biologi
bananakoru
Pertanyaan
pemindahan bibit pada media tumbuh hidroponik]
1 Jawaban
-
1. Jawaban Belladavina12
Caranya :
1. Ambil bibit beserta medianya sekalian. Sebaiknya jangan dicabut tapi ambil bibit dan media sekaligus.
2. Masukkan bibit beserta media ke dalam baskom/ember yang sudah diisi air.
3. Goyangkan bibit secara berlahan. Selanjutnya media akan tenggelam dan bibit akan mengapung. Biasanya dengan cara ini akar tidak rusak dan akar bersih dari media yang menempel.
4. Jika bibit bergerombol, pisahkan bibit satu dengan yang lain dengan hati - hati
5. Setelah bibit terpisah, jepit bibit dengan spons yang telah tersedia. Jika ada bibit yang akarnya belum menyentuh air nutrisi dapat dibantu menggunakan sumbu dengan kain flannel yang di letakkan pada netpot.
6. Masukkan spons yang telah berisi bibit ke dalam netpot.
7. Masukkan netpot ke lubang – lubang tanam yang ada dalam rak paralon yang sebelumnya sudah diisi air nutrisi.
~~~~~~~~~~semoga membantu~~~~~~~~~~~~~~