Fisika

Pertanyaan

Sebuah kelapa jatuh dari pohonnya dengan ketinggian 10m.kecepatan kelapa itu setelah 1 sekon adalah..

1 Jawaban

  • h = 10 m
    Vo = 0
    t = 1 s
    g = 10 m/s²
    Kecepatannya adalah
    Vt = Vo + gt
    Vt = 0 + 10(1)
    Vt = 10 m/s

Pertanyaan Lainnya