Matematika

Pertanyaan

Sebuah pengembang akan membangun rumah tipe melati dan tipe mawar diatas tanah seluas 10,000m^2.setiap rumah tipe melati memerlukan lahan 80m^2 dan tipe mawar memerlukan 100m^2.jumlah rumah yang akan dibangun tidak lebih dari 110 unit.jika X dan Y berurutan-turut mengatakan banyaknya rumah tipe melati dan mawar.model matematika dari permasalahan diatas adalah...

1 Jawaban

  • Misalkan x = rumah tipe melati
                   y = rumah tipe mawar

    karena luas tanah yang akan dibangun sebesar 10,000 m2, maka 
    Model 1 : 80x + 100y <= 10,000

    karena banyaknya rumah yang dibangun tidak melebihi 110, maka
    Model 2 : x + y <= 110

    Model dari fungsi objektif : f(x,y) = tidak terdefinisi karena tidak dijelaskan dalam soal.

Pertanyaan Lainnya