Matematika

Pertanyaan

Sungai Bengawan Solo adalah sungai terpanjang di Jawa Tengah Sebuah perahu berangkat dari Pulau Ke Hilir dengan kecepatan 50 km per jam dan waktu tempuh 7 jam berapa kilometer panjang Sungai Bengawan tersebut

2 Jawaban

  • Dik V = 50 km/jam
    T = 7 jam
    S = V x T
    = 50 x 7 = 350 km
  • j=k×w
    diket: k=50km/jam
    w=7jam
    dit?=jarak(j)?
    jawab:
    j=k×w
    =50km/jam×7jam
    =350km
    jadi waktu yang ditempuh panjangnya sungai bengawan solo adalah 350km

Pertanyaan Lainnya