Diketahui himpunan A={3,5,9} B={2,3,8} Himpunan pasangan berurutan yang menunjukkan relasi lebih dari himpunan A ke himpunan B adalah.. A. {(2,3), (2,5), (3,5),
Matematika
Rfanna
Pertanyaan
Diketahui himpunan
A={3,5,9}
B={2,3,8}
Himpunan pasangan berurutan yang menunjukkan relasi "lebih dari" himpunan A ke himpunan B adalah..
A. {(2,3), (2,5), (3,5), (2,9), (3,9), (8,9)}
B. {(3,2), (3,3), (3,8), (5,2), (5,3), (5,8)}
C. {(3,3), (3,8), (5,8), (9,8)}
D. {(3,2), (5,2), (5,3), (9,2), (9,3), (9,8)}
Mnta tlong jawab sma caranya yakk!..
A={3,5,9}
B={2,3,8}
Himpunan pasangan berurutan yang menunjukkan relasi "lebih dari" himpunan A ke himpunan B adalah..
A. {(2,3), (2,5), (3,5), (2,9), (3,9), (8,9)}
B. {(3,2), (3,3), (3,8), (5,2), (5,3), (5,8)}
C. {(3,3), (3,8), (5,8), (9,8)}
D. {(3,2), (5,2), (5,3), (9,2), (9,3), (9,8)}
Mnta tlong jawab sma caranya yakk!..
2 Jawaban
-
1. Jawaban Arkan5283
D. {(3,2), (5,2), (5,3), (9,2), (9,3), (9,8)}
Karena :
- 3 lebih dari 2
- 5 lebih dari 2
- 5 lebih dari 3
- 9 lebih dari 2
- 9 lebih dari 3
- 9 lebih dari 8
Maaf Kalau Salah -
2. Jawaban Yunarni251
jawabannya D. {(3,2),(5,2),(5,3),(9,2),(9,3),(9,8)}
karena
3 > 2
5 > 2
5 > 3
9 > 2
9 > 3
9 > 8
itu jawabnnya