Matematika

Pertanyaan

nilai rata rata ulangan MTK dari 20 siswa adalah 58 jika nilai itu di gabung dgn nilai dri 8 siswa lagi maka nilai rata ratanya menjadi 60 berapakah nilai rata rata 8 siswa tambahan tersebut?

tolongYh pliss yg bisa tolong pke caranya? mkssii:v

1 Jawaban

  • Bab Statistika
    Matematika SMP Kelas VII

    (20 . 58) + (8 . a) = (20 + 8) . 60
    1.160 + 8a = 28 . 60
    8a = 1.680 - 1.160
    a = 520 / 8
    a = 65

Pertanyaan Lainnya