selembar busa yang cukup lebar jika ditekan gengan gaya 100N tebalnya berkurang 2 cm. berapa besar gaya penekn yang dibutuhka supaya tebalnya berkurang sebesar
Fisika
putrivita
Pertanyaan
selembar busa yang cukup lebar jika ditekan gengan gaya 100N tebalnya berkurang 2 cm. berapa besar gaya penekn yang dibutuhka supaya tebalnya berkurang sebesar 5 cm ?
2 Jawaban
-
1. Jawaban Yinagunada
k = F / Δx
k = 100 / 0,02
k = 5000 N/m
--------------------gaya penekan jika berkurang setebal 5 cm--------------
F = k. Δx
F = 5000. 0,05
F = 250 N -
2. Jawaban jlee55261
Apabila 100N dapat berkurang 2 cm, dapat di hitung bahwa di butuhkan 50N untuk setiap cm
50N x 5
= 250N
Maka kita butuhkan 250N untuk berkurang 5 cm