Uraikan 6 hasil amandemen secara garis besarnya dari UUD 1945 selama 4 kali amandemen yang telah manghasilkan checks and balances system di indonesia
PPKn
Handyraafi4363
Pertanyaan
Uraikan 6 hasil amandemen secara garis besarnya dari UUD 1945 selama 4 kali amandemen yang telah manghasilkan checks and balances system di indonesia
1 Jawaban
-
1. Jawaban gitapst
a. Bentuk negara kesatuan dengan prinsip otonomi yang luas.
b. Bentuk pemerintahan adalah republik dengan sistem pemerintahan adalah presidensial.
c. Presiden adalah kepala negara & pemerintah
d. Presiden&wapres dipilih secara langsung oleh rakyat dengan pemilu
e. Parlemen terdiri dari 2 bagian (bikameral) yaitu dpr&dpd
f. Anggota dpr&dpd merupakan anggota mpr.
Semoga benar