Jelaskan lima fase dalam daulah abbasiyah
Sejarah
jamiehan380
Pertanyaan
Jelaskan lima fase dalam daulah abbasiyah
1 Jawaban
-
1. Jawaban degemskth
Periode pertama disebut periode pengaruh Arab dan Persia pertama.
Periode kedua disebut periode pengaruh turki pertama.
Periode ketiga, masa kekuasaan dinasti buwaihiyah dalam pemerintahan daulah Abbasiyah.
Periode keempat, masa pengaruh Persia ke dua (masuknya daulah saljuk dalam pemerintahan daulah Abbasiyah)
Periode kelima, masa khalifah bebas dr pengaruh dinasti lain, tapi kemudian berakhir karena invansi bangsa Mongol