Dua buah mata uang dilambungkan bersama sama.Nilai kemungkinan munculnya dua gambar adalah...
Matematika
saktikodri
Pertanyaan
Dua buah mata uang dilambungkan bersama sama.Nilai kemungkinan munculnya dua gambar adalah...
2 Jawaban
-
1. Jawaban JanaPr
Ruang sampel n(S)= 2x2= 4
Banyak kejadian n(GG)= 1
Peluang P(GG)= 1/4
Ket:
GG= gambar-gambar -
2. Jawaban Belakoreani
Dik = n (s) =(GGG) (GAG) (GGA) (AGG) (AAA) (AGA) (AAG) (GAA) = 8
n (a) = (AGG) (GAG) (GGA) = 3
p (a) = n (a)/ n (s)
= 3/8
*Maaf klo salah