Luas suatu tempat parkir 300 m kuadrat, untuk memarkir Mobil diperlukan tempat seluas 10 m kuadrat dan untuk bus diperlukan 20 m kuadrat, tempat parkir tersebut
Matematika
yosur8094
Pertanyaan
Luas suatu tempat parkir 300 m kuadrat, untuk memarkir Mobil diperlukan tempat seluas 10 m kuadrat dan untuk bus diperlukan 20 m kuadrat, tempat parkir tersebut tidak dapat menampung lebih dari 15 Mobil dan bus,,Buatlah model matematika, gambar kan dan tentukan titik potong dari persoalan tersebut
1 Jawaban
-
1. Jawaban amaliahik
x = jumlah mobil
y = jumlah bus
10x + 20y = 300
x+y = 15
titik potong
cara eliminasi
10x + 20 y = 300 |x 1. | 10x + 20 y = 300
x. + y. = 15. |x 10| 10x + 10 y = 150. (-)
-----------------------------
10 y = 150
y = 15
x+ 15 = 15
x = 0
maka tipot (0,15)