apa penyebab mendorong penanaman modal yang bersifat spekulatif?
Ekonomi
dillaapril
Pertanyaan
apa penyebab mendorong penanaman modal yang bersifat spekulatif?
1 Jawaban
-
1. Jawaban OcviyantiHendrarezky
Inflasi dapat mengakibatkan perekonomian tidak berkembang. Sehubungan dengan pertumbuhan ekonomi, inflasi berdampak Mendorong penanaman modal spekulatif.
Inflasi mengakibatkan para pemilik modal cenderung melakukan spekulatif. Hal ini dilakukan dengan carai membeli rumah, tanah dan emas. Cara ini dirasa oleh mereka lebih menguntungkan daripada melakukan investasi yang produktif.