tentukan konstanta dari bentuk aljabar 3xy+2x-y+1
Matematika
bunga708
Pertanyaan
tentukan konstanta dari bentuk aljabar 3xy+2x-y+1
1 Jawaban
-
1. Jawaban AmandhaByndasya
konstantanya adalah 1 karena satu tidak memuat/memiliki variabel..