Matematika

Pertanyaan

Daren memiliki selembar pita. Saat bertemu saudara sepupunya, pita tersebut dibagi 2 sama panjang. Kemudian sepupu Daren tersebut membagi pita pemberian Daren tadi dengan 2 orang adiknya, ia mendapat setengah bagian, adik pertama mendapat sepertiga bagian dan sisanya untuk adik kedua. Berapa bagiankah yang diterima adik kedua?

1 Jawaban

  • 1/2+1/4+1/6+a=1
    a=1-(1/2+1/4+1/6)
    =1-(6/12+3/12+2/12)
    =1-11/12
    =1/12 bagian

    catatan
    1/4 dari 1/2 bagian daren yg dibagi lg 1/2
    1/6=1/2×1/3 》bagian adik darre yg pertama

Pertanyaan Lainnya